Tampil String
Written By UbaidRahman on Tuesday, 8 April 2014 | 07:57
Seperti halnya bahasa pemrograman yang biasa kita jumpai memiliki sebuah metode atau cara dalam penulisan baris kode-kodenya, begitu pula dengan python yang memiliki beberapa metode string dalam penulisan baris kodenya.
Seperti halnya bahasa pemrograman yang biasa kita jumpai memiliki sebuah metode atau cara dalam penulisan baris kode-kodenya, begitu pula dengan python yang memiliki beberapa metode string dalam penulisan baris kodenya.
untuk menampilkan string pada Python menggunakan syntax seperti berikut :
pertama jalankan IDLE Python, klik start > All Programs > Python > IDLE (Python GUI).
bikin lembar kerja baru, setelah itu ketikkan kode seperti berikut, lalu simpan.
untuk mengekskusi Program pilih Run > Run Module atau tekan F5.
Hasilnya seperti berikut :
Related Articles
jika ingin berlangganan artikel di Belajar Python di Blog 7, silahkan masukkan email anda
0 comments:
Post a Comment